Laboratorium program studi Pendidikan Khusus adalah tempat pelaksanaan praktikum bagi mahasiswa dalam bentuk praktik yang berkaitan dengan materi praktik perkuliahan guna melatih keterampilan analisis, assesmen, mengajar dan intervensi anak berkebutuhan khusus.
Fungsi Laboratorium program studi Pendidikan Khusus
- Sebagai sarana prasarana untuk menunjang kualitas perkuliahan di program studi Pendidikan Khusus.
- Sebagai tempat perkuliahan dalam bentuk praktikum untuk melatihkan keterampilan mahasiswa dalam bidang pendidikan khusus.
- Sebagai sarana penunjang kegiatan penelitian dan pengembangan dalam bidang pendidikan khusus.
- Sebagai sarana prasarana dalam memberikan layanan program kekhususan bagi anak berkebuthan khusus sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat
SOP Laboratorium program studi Pendidikan Khusus